Vendor pembuat PC ini tergoda melihat segmen pasar smartphone berkembang pesat, sehingga mengeluarkan seri baru berbasis OS Android berkelas midle end untuk ikut meramaikan persaingan.
Muncul menggunakan Desain casing mungil berdimensi ukuran 109x60x10.4 mm berbobot 120 gram, sehinnga pas untuk ukuran saku, disertakan juga flipcover pada bagian belakang untuk menambah keamanan bagi para penggunanya.
Memakai display berbahan TFT capasitive touchscreen kombinasi 16 juta warna resolusi 320x480 piksel ukuran layar 3.5 inchi dengan kepadatan piksel -165 ppi untuk kedalamannya.
Berbasis sistem Android Jelly Bean V 4.2.2 yang mendapatkan akses update menggunakan WiFi untuk perbaikan sistem di kemudian harinya, banyak pilihan untuk personalisasi smartphone meski smartphone ini di lihat dari harganya sekelas midle entry, sedangkan spesifikasi hardware memakai prosessor Dual Core 1 Ghz, GPU Mali 400, RAM sebesar 512 MB dengan internal memori 4 GB serta slot eksternal microSD sampai dengan maksimal 32 GB.
Konektivitas jaringan sinyal dibekali dual slot SIMcard Triband GSM 900/1900 dengan kemampuan dual stanby, Transfer data menggunakan WiFi 802.11 a/b/g/n, WiFi HotSpot, Bluetooth V 3.0, microUSB V 2.0. Untuk multimedia dan hiburan terdapat kamera beresolusi 3.15 MP 2048x1536 piksel yang menggunakan VGA untuk videonya, Baterai Lithium Polimer berkekuatan 1500 mAh.
Harga release baru : Rp.1.199.000
Categories:
ACER
0 comments:
Post a Comment